# Tags

Klinik Perkumpulan Teochew Bersatu Resmi Beroperasi, Layanan Kesehatan yang Dekat dengan Masyarakat

KampusMedan – Medan, Perkumpulan Teochew Bersatu meresmikan sebuah klinik kesehatan di Jalan Jurung No. 33, Kelurahan Pandau Hulu, Medan, Rabu (21/2/2024).Klinik kesehatan ini didirikan sebagai upaya memberikan pelayanan kesehatan yang dekat dengan masyarakat. Ketua Perkumpulan Teochew Bersatu Sumut, Kahar Wirianto, menyampaikan bahwa klinik tersebut berdiri sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat. Pada hari peresmian ini, klinik […]

Sharp Boyong Penjernih Udara Purefit Ke Indonesia

KampusMedan – Jakarta, Kualitas udara di Indonesia khususnya di kota – kota beberapa tahun terakhir semakin mengkawatirkan. Kualitas udara yang memburuk merupakan efek dari terjadinya pencemaran udara yang dapat memberikan dampak negatif terhadap kesehatan pernafasan. Saat ini, polusi udara tidak hanya terjadi di luar ruang namun juga di dalam ruang. Melansir hasil penelitian yang dilakukan […]

Perkumpulan Teo Chew Bersatu Medan Gelar Health Talk Bersama Dokter Spesialis Saraf

KampusMedan – Medan, Perkumpulan Teochew Bersatu Medan kembali menggelar kegiatan Health Talk di Gedung Yayasan Tio Ciu, Jl. Gandhi Nomor 123, Sabtu (19/8/2023).Kegiatan seminar yang rutin dilakukan tersebut mengangkat topik “Pencegahan dan Pengendalian Stroke” dengan menghadirkan Dokter Spesialis Saraf, dr Putri Andhini Izma Lubis SpN. Diketahui, stroke sudah menjadi salah satu penyakit penyebab kematian tertinggi […]

Perkumpulan Teochew Bersatu Medan Gelar Seminar “Diabetes dan Weight Management Program”

KampusMedan – Medan, Perkumpulan Teochew Bersatu Medan kembali menggelar seminar kesehatan bersama dr. Sutanto Adi di Gedung Yayasan Tio Ciu, Jalan Gandhi No.123, Minggu (2/7/2023). Kegiatan seminar yang rutin di lakukan setiap tahunnya tersebut, kali ini mengangkat topik Diabetes dan Weight Manajemen Program.  Diketahui, Diabetes Melitus (DM) merupakan salah satu masalah kesehatan dunia termasuk Indonesia. Berdasarkan data dari International Federation […]

UNPRI Buka Pendidikan Spesialis Kedokteran Keluarga Layanan Primer

KampusMedan – Medan, Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia (UNPRI), kampus swasta pertama di Pulau Sumatera dipercayakan pemerintah menyelenggarakan Pendidikan Dokter Spesialis Kedokteran Keluarga Layanan Primer (Family Medicine), telah mendapat izin penyelenggaraan pendidikan yang sangat dibutuhkan saat ini. Pendiri Universitas Prima Indonesia, Prof Dr.dr I Nyoman E.L MKes AIFM didampingi Ketua BPH UNPRI Dr Tommy Leonard SH MKn, menyatakan […]

HKBP Eprata Rayakan Tahun Kesehatian dan Pesta Gotilon Dengan Seminar Kesehatan

KampusMedan – Medan, Mengingat pentingnya kesehatan bagi jemaat dan sebagai sebuah gereja yang sangat komit dalam pemberdayaan, HKBP Eprata di tengah perayaan tahun kesehatian HKBP 2022 ini menyelenggerakan seminar kesehatan dengan menghadirkan narasumber yang sangat kompeten di bidangnya. Hal itu dikemukakan oleh Pendeta Resort Pdt. Jungjung RF Sibarani STh, didampingi oleh seksi seminar Alida Siamjuntak, […]

Pengurus PKFI Cabang Medan 2022-2027 Dilantik, dr.Riyadh Ikhsan Ketua

KampusMedan – Medan, Pengurus Perhimpunan Klinik dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Indonesia (PKFI) Cabang Medan periode 2022-2027 dilantik oleh dr.Junida Sinulingga MKes (Ketua Pengurus Wilayah PKFI) Sumut atas nama Ketua Umum Pengurus Pusat PKFI dr Slamet Budiarto SH MHKes, Sabtu (21/5) di Hotel Arya Duta Jalan Kapten Maulana Lubis, Medan. Sebelum pelantikan dilakukan upacara nasional dan […]

RSU Royal Prima Lakukan Pemeriksaan Dini Kanker Bagi Anggota Persit Kartika Chandra Kirana

KampusMedan – Medan, Peringatan Hari Ulang Tahun ke-76 Persit Kartika Chandra Kirana diisi dengan penyuluhan dan pemeriksaan dini kanker oleh Rumah Sakit Umum (RSU) Royal Prima Medan dan Universitas Prima Indonesia (UNPRI), bekerja sama dengan Yayasan Kanker Payudara Indonesia (YKPI).Penyuluhan kanker payudara dan kanker serviks, praktek SADARI (pemeriksaan payudara sendiri), pemeriksaan mammografi, USG mammae). Hadir […]