# Tags

Digelar Kick Off Program MSIB 7 Mitra Apindo UMKM Merdeka dan Sosialisasi Aplikasi SIMITRA Sumut

KampusMedan – Medan, Perwakilan Universitas HKBP Nommensen, Hotpascaman Simbolon, M.Psi., Psikolog, selaku Kepala Pusat Karir Universitas, turut menghadiri acara “Kick Off Program MSIB 7 Mitra Apindo UMKM Merdeka serta Sosialisasi Aplikasi SIMITRA Sumut”, yang digelar di Aula PLUT Dinas Koperasi dan UMKM Medan, Sumatera Utara. Acara ini diinisiasi oleh Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), dengan tujuan […]

Dosen Polmed Berdayakan Pembudidaya Ikan Hias di Dusun I Timur Karang Anyar Kelurahan Karang Anyar Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara

KampusMedan – Karang Anyar, Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Politeknik Negero Negeri Medan (Polmed), pada hari Rabu tanggal 4 September 2024 melaksanakan kegiatan pengabdian pembudidaya ikan hias di Dusun I Timur Karang Anyar Kelurahan Karang Anyar Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang. Tim pengabdian terdiri dari dosen Polmed beranggotakan Penteris R. P. Naibaho, B.Eng,M.T., Jenny Sari […]

Dosen Polmed Bantu Peternak Kambing Dusun I Karang Anyar Beringin Deli Serdang Mengefisienkan Pakan

KampusMedan – Deli Serdang, Kelompok Dosen Politeknik Negeri Medan (Polmed), mengadakan kegiatan Pengabdian Kemitraan Masyarakat (PKM) di Dusun I Timur Karang Anyar Kelurahan Karang Anyar Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara, tanggal 4 September 2024 lalu. “Pengabdian dengan skema Pengabdian Kemitraan Masyarakat (PKM) ini ditujukan kepada peternak kambing di Dusun I Timur Karang Anyar. […]

Dosen Polmed Bantu Peternak Kambing Mengatasi Kesediaan Pakan di Dusun I Desa Amplas Deli Serdang

KampusMedan – Medan, Dosen Politeknik Negeri Medan (Polmed) mengadakan kegiatan Pengabdian Kemitraan Masyarakat (PKM)  kepada peternak kambing di Dusun I Desa Amplas Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, 31 Agustus 2024. Pengabdian ini ditujukan untuk membantu peternak dalam hal mengatasi permasalahan peternak, berupa efisiensi konsumsi pakan dan terbatasnya jumlah rumput yang bisa […]

Dosen Polmed Bantu Peternak Sapi di Dusun I Desa Telaga Sari, Kecamatan Sunggal Kabupaten Deli Serdang  

KampusMedan – Medan, Tim Dosen Politeknik Negeri Medan (Polmed) pada hari Senin tanggal 1 September 2024, lalu mela­kukan ke­giatan  Pengabdian Kemitraan Masyarakat  (PKM) di Dusun I Desa Telaga Sari, Kecamatan Sunggal Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara. Kegiatan pengabdian masyarakat  kali ini ditujukan untuk membantu mengatasi permasalahan peternak sapi di Dusun I Desa Telaga Sari, terkait […]

Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Polmed Hibahkan Mesin Penggiling Jagung kepada Peternak Ayam di Kelurahan Sidorame Barat I Medan

KampusMedan – Medan, Tim Pelaksana Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Negeri Medan (Polmed), melaksanakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat dalam di Kelurahan Sidorame Barat I, Kecamatan Medan Perjuangan, Medan, Sumatera Utara. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan pada hari Minggu 15 September 2024 oleh tim yang diketuai Suparmono, S.T., M.T, bersama anggotanya Baringin Sibarani, S.T., M.T, Isni Khairina, S.Pd., […]

Fakultas Pertanian Nommensen Laksanakan Workshop RPS & Teken Kerjasama dengan LINKUP USU

KampusMedan – Medan, Dekan Fakultas Pertanian Universitas HKBP Nommensen Medan, Dr. Hotden L. Nainggolan, SP, MSi, Jumat (13/9/2024), menandatangani Memorandum of Agreement (MoA) dengan Lembaga Inovasi Kurikulum dan Pengembangan Kurikulum Universitas Sumatera Utara (USU), yang saat ini dipimpin Prof. Dr. Dwi Suryanto, MSc . Penandatanganan kerjasama ini dilakukan di sela-sela pelaksanaan Worksop “Penyusunan Rencana Pembelajaran […]

Mahasiswa Prodi THP Nommensen Medan Selesaikan PKL di Rumah Briket Medan

KampusMedan – Medan, Mahasiswa Program Studi Teknologi Hasil Pertanian Fakultas Pertanian Universitas HKBP Nommensen, telah menyelesaikan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Rumah Briket Medan, yang dijemput Ketua Program Studi Teknologi Hasil Pertanian (THP), Dr. Ir. Hotman Manurung, MS pada 3 September 2024 lalu. Dr. Ir. Hotman Manurung, MS dalam keterangannya (14/9/2024) menyebutkan, mahasiswa yang […]

Tim Pengabdian Masyarakat Polmed Berikan Bantuan Mesin Pemipil Jagung kepada Kelompok Tani Jagung di Desa Sei Beras Sekata Deli Serdang 

Kampus Medan – Deli Serdang, Tim Pelaksana Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Negeri Medan (Polmed), melaksanakan kegiatan pengabdian pada Sabtu, 14 September 2024 di Desa Sei Beras Sekata, Kecamatan Sunggal, Deli Serdang, Sumatera Utara. Kegiatan ini dilakukan oleh Tim Dosen yang terdiri dari Joni Indra, S.T., M.T., Dr, Ir Idham Kamil, S.T, M.T, Ir Bertha Lina […]

Dosen Polmed Lakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di UMKM Snack Crispy Budhe Kelurahan Bekala Medan Johor

KampusMedan – Medan, Pemberdayaan wanita dapat dilakukan dalam berbagai bentuk kegiatan, salah satunya adalah dengan menumbuhkembangkan wirausaha yang dikelola oleh para wanita. Snack Crispy Bude adalah salah satu usaha mikro yang dikelola oleh seorang wanita dan juga seorang ibu, yaitu Juni Yanti. Produk-produk yang dihasilkan oleh UMKM ini diantaranya adalah kue bawang, kue akar manis, […]